NILAI TOTAL KETIDAKTERATURAN-H PADA GRAF C4 x Pn

2018 
Nilai total ketidakteraturan-H pada graf C4 x Pn diperoleh dengan menentukan batas bawah terbesar dan batas atas terkecil. Batas bawah dianalisis berdasarkan sifat-sifat graf dan teorema pendukung lainnya. Sedangkan batas atas dianalisa dengan pemberian label pada titik dan sisi pada graf C4 x Pn . Misal G adalah suatu graf, selimut sisi dari G (edge covering) adalah koleksi subgraf H_1,H_2,...,H_t dari graf G sedemikian sehingga setiap sisi dari G termuat dalam paling sedikit satu subgraf H_(i ,)dimana i=1,2,…,t. Dalam hal ini, maka G disebut memiliki selimut (sisi) -〖(H〗_1,H_2,...,H_t) (〖(H〗_1,H_2,...,H_t)-(edgecovering). Jika setiap subgraf H_i isomorfik dengan suatu graf H, maka dikatakan G memiliki suatu selimut-H(H-covering). Jika setiap subgraf isomorfik dengan suatu graf, maka dikatakan memiliki suatu selimut –H (H-covering). Hasil penelitian ini diperoleh nilai total ketidakteraturan-H pada graf C4 x Pn ths(C_4×P_n)=⌈(4n+3)/8⌉ dengan n ≥ 3. Kata kunci : Selimut-H, Nilai total ketidakteratuan-H
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []