PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AKHLAK (KARAKTER) PERSPEKTIF TEORI BEHAVIORISME

2018 
Abstrak: Sekolah sebagai lembaga pendidikan diharapakan dapat membangun karakter yang luhur dengan menciptakan lingkungan belajar yang yang baik untuk menyiapkan generasi muda penerus bangsa yang handal dan berahklah mulia. Namun, maraknya prilaku menyimpang yang justru banyak terjadi dalam dunia pendidikan dewasa ini semakin menguatkan asumsi bahwa sekolah sebagai lembaga yang bertugas untuk membentuk akhlak siswa sudah semakin kehilangan kepercayaan dari masyrakat. Oleh karenanya perlu dikaji faktor-faktor yang menjadi penyebab untuk mencari pemecahannya. Tulisan ini mengkaji pembelajaran pendidikan akhlak (karakter) dalam perspektif teori behavioris sebagai teori dasar dalam perkembangan ilmu pembelajaran, namun masih memiliki relevansi dengan model-model pembelajaran, terutama pembelajaran yang bersifat pembentukan prilaku (behavioral code system).
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []