Eksistensi Pendidikan Kewarganegaraan dalam Meningkatkan Civic Responsibility di Masa Pembelajaran Daring

2021 
Pembelajaran daring dalam kondisi Covid-19 tentu menjadi sebuah solusi sekaligus menjadi permasalahan baru. Pembelajaran daring, dilaksanakan setelah adanya surat edaran dari Kementerian Pendidikan sebagai wujud untuk meminimalsir kasus covid-19 di lingkungan pendidikan ataupun lingkungan sekolah lainnya. Pembelajaran daring akan membawa dampak pada sebuah urgensi rasa tanggung jawab peserta didik dalam eksistensi pendidikan kewarganegaraan. Artikel ini bertujuan untuk mengukuhkan sebuah eksistensi pendidikan kewarganegaraan dalam meningkatkan civic responsibility. Metode yang digunakan dalam penulisan ini yakni menggunakan metode studi literatur dan metode pengamatan. Hasil dari artikel ini membahas mengenai esksistensi, pendidikan kewargenegaraan, kemudian civic responsibility dan pembelajaran daring, serta yang terakhir membahas mengenai urgensi dari eksistensi civic responsibility dalam pembelajaran daring. Sementara, rekomendasi artikel ini dapat menyasar kepada masyarakat yang masih awam sekali terhadap meningkatkan rasa tanggung jawab.
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []