SOSIALISASI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN COURSE REVIEW HORAY DAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH

2021 
Abstrak Tujuan kegiatan pengabdian ini adalah memberikan sosialisasi penerapan dua model pembelajaran yaitu model course review horay dan model make a match dalam pembelajaran matematika. Populasi dalam kegiatan pengabdian ini adalah seluruh siswa kelas VII SMP Negeri 26 Makassar yang berjumlah 278 siswa. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik simple random sampling . Sampel kegiatan pengabdian ini adalah siswa kelas VII-1 dengan jumlah siswa 30 orang terpilih sebagai kelas eksperimen1 sedangkan kelas VII-3 dengan jumlah 31 orang sebagai kelas eksperimen 2. Instrumen yang digunakan untuk mengetahui hasil belajar siswa berupa tes essai. Data diolah menggunakan analisis deskriptif. Abstract This dedication activity aims to provide socialization for applying two learning models, namely the course review horay model and the make a match model in mathematics learning. The population in this service activity was all students of class VII SMP Negeri 26 Makassar, totalling 278 students. The sampling technique used was a simple random sampling technique. The sample of this service activity was class VII-1 students with 30 students selected as the experimental class1 while class VII-3 with 31 people as the experimental class 2. The instrument used to determine student learning outcomes was in the form of an essay test. The data were processed using descriptive analysis.
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []