PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT MUSTIKA CITRA RASA

2021 
Tujuan. Tujuan diadakannya penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis Pengaruh Lingkungan Kerja dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Mustika Citra Rasa. Metode. Penelitian ini bersifat Asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 146 responden. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan uji validitas, uji reliabilitas, regresi linier sederhana, koefisien korelasi, koefisien determinasi, dan uji t hitung. Hasil. Hasil penelitian sebagai berikut: Lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT Mustika Citra Rasa hal tersebut dibuktikan darinilai t hitung 10,415 > t tabel 1,976 dengan signifikan 0,000 t tabel 1,976 dengan signifikan 0,000 F tabel 3,91 dengan tingkat siginifikan 0,000 < 0,05. Persamaan regresi linier berganda Y=20,930+0,139X 1 +0,265X 2. Besarnya pengaruh lingkungan kerja dan disiplin kerjasecara simultan terhadap kinerja karyawan sebesar 46,4%. Implikasi. Untuk meningkatkan rasa tanggung jawab pegawai dapat dilakukan dengan cara memberikan kepercayaan dan dukungan sepenuhnya agar pegawai bekerja secara kreatif dan inovatif dan memberikan sanksi. Sanksi diperlukan dalam meningkatkan tanggung jawab dan mendidik pegawai supaya menaati semua peraturan perusahaan.
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []