Analisis subjektif terhadap lukisan karya Fadjar Junaidi periode 2009 / Yantoro

2010 
Bermula dari ketertarikan peneliti, ketika melihat karya-karya lukisan seorang seniman" Peneliti sebagai penikmat/penghayat karya seni, mendapatkan kesan tersendiri apabila berhadapan dengan Karya Fadjar Junaidi yang cenderung menampilkan visualisasi objek yang aneh dan lucu dan dengan tema yang sederhana tetapi penuh dengan makna, tema-temanya bersifat sederhana dan mengangkat sesuatu peristiwa yang terjadi pada masyarakat sekitar kita" Untuk mengkaji karya seni lukis ini digunakan metode penelitian dengan pendekatan apresiasi subjektif, dengan bersumber pada tiga komponen kehidupan seni, yaitu: seniman, karya seni, dan penghayat" Berdasarkan hal tersebut, penelitian ini akan mengkaji bagaimana faktor genetik, objektif, afektif serta filosofi dalam lukisan Fadjar Junaidi dengan mendeskripsikan faktor genetik, objektif, afektif serta filosofi lukisan Fadjar Junaidi periode 2009"
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []