PENGARUH JENIS KELAMIN DAN LATAR BELAKANG SEKOLAH TERHADAP SIKAP TOLERANSI PERBEDAAN MAZHAB FIQH

2012 
Persoalan perbedaan (khilafiyyah) dalam mazhab fiqh sampai saat ini masih sering menjadi penyebab kerenggangan hubungan Ukhuwah Islamiyah antara sesama muslim Indonesia. Penyebab tersebut antara lain seperti baca Fatihah dalam shalat dengan Basmalah atau tidak , shalat shubuh dengan Qunut atau tidak, hukumnya Tahlil dan Talqin, shalat Tarawih dengan 20 atau 8 roka`at dan lain-lain yang pada umumnya berkaitan dengan ubudiyah (ibadah). kata kunci: jenis kelamin; latar belakang sekolah; toleransi; perbedaan madzhab
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []