Perancangan Sistem Rental Mobil Berbasis Desktop Pada Cv. Nayla Anzano.

2020 
CV. Nayla anzano merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di bidang jasa penyewaan kendaraan mobil, Maraknya permintaan dari pelanggan, yang kemudian berdampak pada proses pengolahan data transaksi. Data transaksi yang masuk semakin banyak, juga lambat dalam proses pengolahannya, Saat ini perusahaan masih melakukan pengolahan data secara manual. Maka dirancanglah sistem informasi dengan harapan dapat meningkatkan kinerja perusahaan, seperti pencatatan transaksi secara akurat dan aman. Penelitian ini dilaksanakan dengan melakukan penyelidikan, wawancara dan studi referensi dalam segi tahapan perencanaan, pengembanggan sistem dilakukan dengan menggunakan model SDLC. Java NetBeans dan Mysql sebagai tools. Hasil akhir penelitian ini berupa aplikasi rental mobil CV. Nayla Anzano yang memiliki fungsi untuk melakukan proses transaksi pada penyewaan dan pengembalian mobil. ********************************************************************** CV. Nayla Anzano is a company that engaged in car rent. There’s a lot of request from customer, Which inturn it impacted the proses of transaction and the flow of the system, the company currently process the data manually. Therefore, we designed a information system which uses to help the company in processing data, the research is conducted with observation, interview and review in planning step, the system development uses SDLC model. Java NetBeans and Mysql as a tools. The result of the research is an CV. Nayla Anzano renting application that can be uses for transcation process for renting.
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []