PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TEMATIK UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS II SD COKROMINOTO 01 MANADO

2017 
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas belajar matematika pada siswa kelas II SD Cokrominoto 01Manado dengan jumlah 21siswa. Metode yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas yang terdiri dari dua siklus setiap siklus terdiri dari empat tahapan yakni 1, tahap perencanaan,2 tahap pelaksanaan, 3 tahap pengamatan, 4. Tahap refleksi,  untuk data aktivitas dan hasilbelajar melalui tes kemudian dianalisis menggunakan deskriptif dan presentase hasil penelitian dan pembehasan menunjukan penerapan model pembelajaran tematik dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar matematika yang signifikan dilihat dari siklus I aktivitas  memperhatikan penjelasan guru sebanyak 25% hal ini belum menunjukan peningkatan  karena masih banyak siswa yang ngobrol dengan teman-teman dalam kelasnya, selanjutnya pada aktivitas bertanya dan menjawab pertanyaan guru adalah 30%, dan pada aktivitas menjawab pertanyaan guru 25% pada aktivitas ini juga belam ada peningkatan, karena siswa masih merasa takut dankaku dalam menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru, selanjutnya pada aktivitas mengikuti games 40% dan aktivitas mengerjakan tugas 40%,dan padahasil tes belajar 45,50%.  Selanjutnya  pada siklus II sudah mengalami peningkatan yang signifikan hal tersebut dapat dilihat pada aktivitas penjalasan guru pada siklus II sudah mencapai 60% dan pada aktivitas bertanyapada guru sudah mencapai 65%, selanjutnya pada aktivitas menjawab pertanyaan guru 80,23% dan pada aktivitas mengikuti games 87,25%, dan pada mengerjakan tugas 87,35%  dan pada hasil tes belajar 90,75%. Kata kunci: model pembelajaran , tematik , aktivitas belajar matematika
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []