PIECES Framework untuk Analisa Tingkat Kepuasan Pengguna dan Kepentingan Sistem Informasi

2018 
Abstrak — Penelitian ini mencoba untuk menerapkan PIECES Framework pada analisis sistem infromasi. Untuk meerapkannya di perlukan untuk menguji respon pengguna pada suati sistem informasi, dan sistem yang akan di uji adalah SIM PKN milik Universitas Muhammadiyah Malang, PIECES berfokus pada 6 fokus analisis (performance, Information and Data, Economy, Control and Security, Effeciency, dan Service). Tujuan Penelitian ini adalah Pengaplikasian PIECES Framework dengan mengukur tingkat kepentingan dan kepuasan pada SIM PKN Teknik informatika UMM. Hasil Penelitian ini menunjukan bahwa Tanggapan pengguna tentang SIM PKN sangat baik dengan rata rata pada tingkat kepuasan sebesar 4.03 dan tingkat kepentingan sebesar 4.19. Kata Kunci : PIECES, SIM PKN, Analisa sistem informasi Abstract — This Paper try to apply PIECES Frameworn on System Infromation analysis. To realize it, we need to test user repond on one information system, we will try to test on SIM PKN, one of information system in Universitas Muhammadiyah Malang. PIECES Framework has 6 scope analysis (Performance, Information and Data, Economics,Control and Security, Effeciency, and Service).Our purpose is Apllyin PIECES framework to determined Satisfaction of user and Importance of the system on SIM PKN. This paper obtained result that show the research is done, and users response are very good with average of satisfaction 4,03 and importance of system 4,19. Index Terms : PIECES, SIM PKN, Information System analysis
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []