HUBUNGAN ANTARA BUDAYA KERJA DENGAN BEBAN KERJA DI INSTALASI GAWAT DARURAT NON TRAUMA DEWASA RSUP PROF DR. R. D. KANDOU MANADO

2016 
ABSTRAK Beban kerja yang diterima perawat akan menyebabkan mutu pelayanan yang diberikan oleh perawat kepada pasien menjadi tidak maksimal. Akibat lanjut dari tingginya beban kerja adalah penurunan kinerja kerja perawat dalam memberikan pelayanan keperawatan. Beban kerja penting diketahui sebagai dasar untuk mengetahui kapasitas kerja perawat agar terdapat keseimbangan antara tenaga perawat dengan beban kerja. Tujuan yang akan dicapai dalam penelitian ini ialah untuk mengetahui hubungan antara budaya kerja dengan beban kerja perawat di IGD non trauma dewasa RSUP Prof. Dr. R. D Kandou Manado. Penelitian ini merupakan penelitian observational analytic dengan pendekatan cross sectional. Penelitian ini akan dilakukan di instalasi Gawat darurat RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. Pelaksanaan penelitian pada bulan Januari – Maret 2016. Populasi pada penelitian ini adalah semua Perawat Di Instalasi Gawat Darurat Non Trauma RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado dengan jumlah 35 perawat. Total sampling, seluruh perawat IGD Non Trauma. Kepemimpinan, hubungan kerja dan iklim kerja merupakan variabel bebas sedangkan beban kerja merupakan variabel terikat. Untuk mengetahui hubungan antara variabel bebas dan terikat digunakan uji Chi Square. Hasil penelitian menunjukkkan ada hubungan antara Kepemimpinan, hubungan kerja dan iklim kerja dengan beban kerja di IGD Non trauma dewasa RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado Kata Kunci :  Kepemimpinan, Hubungan Kerja, Iklim Kerja, Beban Kerja ABSTRACT The workload of nurses received will cause the quality of care given by nurses to patients to be not optimal. Further consequence of the heavy work load is the performance degradation of nurses in providing nursing services. The workload is important to know as a basis to determine the capacity of nurses so that there is a balance between the workload of nurses. Objectives to be achieved in this study was to determine the relationship between the work culture to the workload of nurses in the ER non adult trauma department of Prof. Dr. R. D Kandou Manado. This research is observational analytic with cross sectional approach. The research will be carried out in the installation Emergency Hospital, Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. Implementation of the study in January-March 2016. The population in this study are all nurses in the ER Non Trauma Hospital, Prof. Dr. R. D. Kandou Manado with number 35 nurses. Total sampling, all nurses ER Non Trauma. Leadership, labor relations and working climate is the independent variable, while the workload is the dependent variable. To determine the relationship between independent and dependent variables used Chi Square test. The results of the study, indicating no relationship between leadership, labor relations and working climate with the workload in adult trauma emergency room Non Hospital Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. Keywords : Leadership, Labor Relations, Working Climate, Workloads
    • Correction
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []