Model penanaman karakter kedisiplin di masa pandemi di SMP Muhammadiyah Pleret Bantul Yogyakarta

2021 
Terjadinya pendemi besar pengaruhnya dan berdampak secara luas di masyarakat, termasuk mengatur kedisiplinan dalam proses pendidikan, baik yang diselenggarakan melalui blandet learning  ataupun daring. Untuk meningkatkan proses pembelajaran di sekolah, dibutuhkan kedisiplinan yang tinggi. Maka siswa harus bisa memanfaatkan situasi sesuai dengan kapasistasnya sebagai siswa harus menjaga kedisiplinan di setiap waktu secara baik dalam belajar. Tujuan kegiatan pengabdian ini adalah untuk meningkatkan karakter kesiplinan pada siswa di SMP Muhammadiyah Pleret Bantul Yogyakarta.  Pelatihan ini melihatkan dua orang tutor, bantu satu orang mahasiswa. Metode Pelatihan dilaksanakan dengan metode workshop, dan metode praktek kedisiplinan. Pelatihan dilakukan pada tanggal 24-25 September  2021. Tahapan pelaksanaan pelatihan meliputi, pengisian pre-tes dan dilanjutkan dengan penyampaian materi oleh materi pertama dan kedua, kemudian pada hari berikutnya praktik untuk melakukan kedisiplinan belajar dan beribadah sesuai dengan target waktu. Hasil pelatihan menunjukkan adanya peningkatan kemampuan mengaplikasikan dalam kegiatan belajar secara efektif pada siswa SMP Muhammadiyah Pleret Bantul Yogyakarta.
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []