KONTRIBUSI MODUL-MODUL KURIKULUM TATA NIAGA TERHADAP KOMPETENSI PEMASARAN LULUSAN SMK MANAJEMEN DAN BISNIS KOTA PEKANBARU

2018 
Kontribusi modul-modul kurikulum tata niaga terhadap kompetensi pemasaran lulusan SMK manajemen dan bisnis kota pekanbaru. Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan hubungan modul-modul kurikulum tata niaga terhadap kompetensi lulusan SMK manajemen dan Bisnis di Kota Pekanbaru. Metode penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan metode survey. Dengan jumlah sampel sebanyak 35 responden dengan menggunakan teknik pengambilan sampel yaitu teknik sampel incidental. Hasil penelitian yaitu Hasil uji korelasi Spearman's rho menghasilkan Koefesien korelasi sebesar 0,981 dengan nilai signifikansi 0,000. Hal ini menunjukkan adanya hubungan yang kuat antara Modul – Modul Kurikulum Tata Niaga terhadap kompetensi lulusan
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []