Teacher Mentoring: Problems and Solutions

2020 
Abstrak: Pendampingan guru: masalah dan solus i. Tujuan : Paper ini bertujuan untuk menemukan jawaban atas pertanyaan penelitian, 1) Masalah apa yang dihadapi guru? 2) Bagaimana pendampingan mengatasi masalah ini? Metode: Penulis menerapkan penelitian tindakan model Margaret Riel yang terdiri dari mempelajari dan merencanakan, mengambil tindakan, mengumpulkan dan menganalisis bukti dan refleksi. Penulis menggunakan instrumen a) lembar format pengamatan, b) format flanders, c) kamera, dan 4) format lima langkah pendampingan. Terdapat empat guru terlibat dalam penelitian ini. Temuan : 1) Masalah guru meliputi masalah kompetensi pedagogis, kompetensi kepribadian, kompetensi sosial, dan kompetensi profesional, 2) Pendampingan mampu menyelesaikan masalah ini melalui kemampuan mentor dalam memainkan peran pendamping untuk menghasilkan hubungan yang baik antara mentor dan dampingan (mentoran). Kata kunci: hubungan, pendampingan, guru yang efektif DOI :  http://dx.doi.org/10.23960/jmmp.v8.i2.202003
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []