Analisa Kekuatan Konstruksi Rangka Stainlees Steel 316 Pada Alat Uji Puntir

2018 
Perkembangan dan adopsi teknologi di Indonesia ahir-akhir ini banyak mengalami kemajuan, khususnya teknologi yang berkaitan dengan sisa peralatan laboratorium. Salah satu mesin diantara adalah mesin torsi, mesin torsi adalah mesin yang digunakan untuk menghitung nilai kekuatan puntir suatu material dengan memuntir material sampai patah. Pada mesin torsi rangka body pasti mengalami defleksi akibat pembebanan komponen-komponen mesin itu sendiri diantaranya motor listrik, gearbox, rumah load cell. Mesin torsi memiliki dimensi panjang 1800 mm dan lebar 800 mm tinggi 1300 mm. Penulisan skripsi bertujuan untuk mendesain dan menganalisa kekuatan menggunakan Solidworks, material rangka yang di rencanakan adalah besi hollow 50 x 50 x 3 mm dengan material stanlees steel 316. Kata kunci : Rangka, Solidworks
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []