ANALISIS DAN RANCANG BANGUN APLIKASI LAYANAN ASPIRASI DAN PENGADUAN ONLINE RAKYAT DENGAN CAKUPAN KOTA BANDUNG

2019 
Aplikasi lapayanan aspirasi dan pengaduan online rakyat adalah aplikasi yang memiliki fungsi sebagai sistem yang mampu mengelolaan layanan aspirasi dan pengaduan rakyat Kota Bandung dapat tersistem sehingga dapat menggurangi penggunaan yang manual. Aplikasi ini memberikan layanan keluhan yang sesuai dengan fakta yang terjadi dengan menyertakan bukti foto serta memasukkan lokasi yang sesui dengan titik koordinat yang ditentukan. Aplikasi ini dibuat menggunakan bahasa Laravel, menggunakan database HeidiSQL, dan berbasis web, sehingga dapat diakses menggunakan web browser di perangkat apa saja. Aplikasi yang akan dibangun bertujuan agar pengelolaan layanan aspirasi dan pengaduan rakyat Kota Bandung dapat tersistem sehingga dapat menggurangi penggunaan yang manual. Aplikasi ini memberikan layanan keluhan yang sesuai dengan fakta yang terjadi dengan menyertakan bukti foto serta memasukkan lokasi yang sesui dengan titik koordinat yang ditentukan.
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []