DAMPAK DAN PEMANFAATAN LIMBAH CAIR PABRIK TAHU MENJADI PUPUK ORGANIK CAIR

2019 
ABSTRAK Limbah cair tahu merupakan produk samping dari proses kegiatan pembuatan tahu yang berpotensi mencemari perairan. Tujuan dari pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk mensosialisasikan kepada pemilik usaha tahu dan masyarakat akan pentingnya kebersihan lingkungan. Terdapat 4 perusahaan pembuat tahu di sentra pengrajin tahu dan tempe Kelurahan Bukit Sangkal Kecamatan Kalidoni Palembang yang menjadi perhatian oleh para tim dosen Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Palembang. Sosialisasi diadakan dengan memberikan brosur dan pemaparan materi mengenai dampak limbah cair tahu dan alternatif pemanfaatan limbah cair tahu menjadi Pupuk Organik Cair (POC).Kegiatan ini dihadiri oleh lebih dari 30 peserta yang terlihat antusias mengikuti rangkaian acara hingga selesai. Acara ditutup dengan sesi Tanya jawab dari peserta dan pembagian POC siap pakai oleh tim Dosen Fakultas teknik UM-Palembang. Kata Kunci: limbah cair tahu, pupuk organik cair
    • Correction
    • Source
    • Cite
    • Save
    • Machine Reading By IdeaReader
    0
    References
    0
    Citations
    NaN
    KQI
    []